Per tanggal 16 Agustus 2022, PUEBI sudah tidak digunakan dan digantikan dengan EYD (Edisi Kelima).

Penulisan Unsur Serapan

Dalam perkembangannya bahasa Indonesia menyerap unsur dari berbagai bahasa, baik dari bahasa daerah, seperti bahasa Jawa, Sunda, dan Bali, maupun dari bahasa asing, seperti bahasa Sanskerta, Arab, Portugis, Belanda, Cina, dan Inggris. Berdasarkan taraf integrasinya, unsur serapan dalam bahasa Indonesia dapat dibagi menjadi dua kelompok besar. Pertama, unsur asing yang belum sepenuhnya terserap ke dalam bahasa Indonesia, seperti force majeur, de facto, de jure, dan l’exploitation de l'homme par l'homme. Unsur-unsur itu dipakai dalam konteks bahasa Indonesia, tetapi cara pengucapan dan penulisannya masih mengikuti cara asing. Kedua, unsur asing yang penulisan dan pengucapannya disesuaikan dengan kaidah bahasa Indonesia. Dalam hal ini, penyerapan diusahakan agar ejaannya diubah seperlunya sehingga bentuk Indonesianya masih dapat dibandingkan dengan bentuk asalnya.

Kaidah ejaan yang berlaku bagi unsur serapan itu adalah sebagai berikut.

a (Arab, bunyi pendek atau bunyi panjang) menjadi a (bukan o)

mazhab(مذ هب)mazhab
qadr(قدر)kadar
sahabat(صحا بة)sahabat
haqiqat(حقيقة)hakikat
‘umrah(عمرة)umrah
ga’ib(غائب)gaib
iqamah(إقامة)ikamah
khatib(خاطب)khatib
riya(رضاء)rida
zalim(ظالم)zalim

‘ain (ع Arab) pada awal suku kata menjadi a, i, u

‘aja’ib(عجائب)ajaib
saadah(سعادة)saadah
‘ilm(علم)ilmu
qa‘idah(قاعدة)kaidah
‘uzr(عذر)uzur
ma**‘**Unah(معونة)maunah

‘ain (ع Arab) di akhir suku kata menjadi k

’i‘ tiqad(إعتقاد)iktikad
mu‘jizat(معجزة)mukjizat
ni‘mat(نعمة)nikmat
ruku‘(ركوع)rukuk
sima‘(سماع)simak
ta‘rif(تعريف)takrif

aa (Belanda) menjadi a

paalpal
baalbal
octaafoktaf

ae tetap ae jika tidak bervariasi dengan e

aerobeaerob
aerodinamicsaerodinamika

ae, jika bervariasi dengan e, menjadi e

haemoglobinhemoglobin
haematitehematit

ai tetap ai

trailertrailer
caissonkaison

au tetap au

audiogramaudiogram
autotrophautotrof
tautomertautomer
hydraulichidraulik
caustickaustik

c di depan a, u, o, dan konsonan menjadi k

calomelkalomel
constructionkonstruksi
cubickubik
coupkup
classificationklasifikasi
crystalkristal

c di depan e, i, oe, dan y menjadi s

centralsentral
centsen
circulationsirkulasi
coelomselom
cyberneticssibernetika
cylindersilinder

cc di depan o, u, dan konsonan menjadi k

accomodationakomodasi
acculturationakulturasi
acclimatizationaklimatisasi
accumulationakumulasi
acclamationaklamasi

cc di depan e dan i menjadi ks

accentaksen
accessoryaksesori
vaccinevaksin

cch dan ch di depan a, o, dan konsonan menjadi k

saccharinsakarin
charismakarisma
cholerakolera
chromosomekromosom
techniqueteknik

ch yang lafalnya s atau sy menjadi s

echeloneselon
machinemesin

ch yang lafalnya c menjadi c

chartercarter
chipcip

ck menjadi k

checkcek
tickettiket

ç (Sanskerta) menjadi s

çabdasabda
çastrasastra

ḍad (ض Arab) menjadi d

’afal(فضل)afdal
a’if(ضعيف)daif
far(فرض)fardu
hair(حاضر)hadir

e tetap e

effectefek
descriptiondeskripsi
synthesissintesis

ea tetap ea

idealistidealis
habeashabeas

ee (Belanda) menjadi e

stratosfeerstratosfer
systeemsistem

ei tetap ei

eicosaneeikosan
eideticeidetik
einsteiniumeinsteinium

eo tetap eo

stereostereo
geometrygeometri
zeolitezeolit

eu tetap eu

neutronneutron
eugenoleugenol
europiumeuropium

fa (ف Arab) menjadi f

'afḍal(أفضل)afdal
‘arif(عارف)arif
faqir(فقير)fakir
faṣih((فصيح)fasih
mafhum(مفهوم)mafhum

f tetap f

fanaticfanatik
factorfaktor
fossilfosil

gh menjadi g

ghantagenta
sorghumsorgum

gain (غ Arab) menjadi g

ga’ib(غائب)gaib
magfirah(مغفرة)magfirah
magrib((مغرب)magrib

gue menjadi ge

igueige
giguegige

ḥa (ح Arab) menjadi h

akim(حاكم)hakim
iṣla(إصلاح)islah
sir(سح)sihir

hamzah (ء Arab) yang diikuti oleh vokal menjadi a, i, u

’amr(أمر)amar
mas’alah(مسألة)masalah
’iṣlaḥ(إصلاح)islah
qa’idah(قاعدة)kaidah
’ufuq(أفق)ufuk

hamzah (ء Arab) di akhir suku kata, kecuali di akhir kata, menjadi k

ta’wil(تأويل)takwil
ma’mum(مأموم)makmum
mu’min(مؤمن)mukmin

hamzah (ء Arab) di akhir kata dihilangkan

imla’(إملاء)imla
istinja’(إستنجاء)istinja/tinja
munsyi’(منشىء)munsyi
wuḍu’(وضوء)wudu

i (Arab, bunyi pendek atau bunyi panjang) menjadi i

'i‘tiqad(إعتقاد)iktikad
muslim(مسل)muslim
naṣiḥah(نصيحة)nasihat
ṣaḥi(صحيح)sahih

i pada awal suku kata di depan vokal tetap i

iambusiambus
ionion
iotaiota

ie (Belanda) menjadi i jika lafalnya i

politiekpolitik
riemrim

ie tetap ie jika lafalnya bukan i

varietyvarietas
patientpasien
hierarchyhierarki

jim (ج Arab) menjadi j

jariyah(جارية)jariah
janazah(جنازة)jenazah
'ijazah(إجازة)ijazah

kha (خ Arab) menjadi kh

khuṣuṣ(خصوص)khusus
makhluq(مخلوق)makhluk
tarikh(تاريخ)tarikh

ng tetap ng

contingentkontingen
congreskongres
linguisticslinguistik

oe (oi Yunani) menjadi e

foetusfetus
oestrogenestrogen
oenologyenologi

oo (Belanda) menjadi o

komfoorkompor
provoostprovos

oo (Inggris) menjadi u

cartoonkartun
proofpruf
poolpul

oo (vokal ganda) tetap oo

zoologyzoologi
coordinationkoordinasi

ou menjadi u jika lafalnya u

gouverneurgubernur
couponkupon
contourkontur

ph menjadi f

phasefase
physiologyfisiologi
spectographspektograf

ps tetap ps

pseudopseudo
psychiatrypsikiatri
psychicpsikis
psychosomaticpsikosomatik

pt tetap pt

pterosaurpterosaur
pteridologypteridologi
ptyalinptialin

q menjadi k

aquariumakuarium
frequencyfrekuensi
equatorekuator

qaf (ق Arab) menjadi k

‘aqiqah(عقيقة)akikah
maqam(مقام)makam
muṭlaq(مطلق)mutlak

rh menjadi r

rhapsodyrapsodi
rhombusrombus
rhythmritme
rhetoricretorika

sin (س Arab) menjadi s

asas(أساس)asas
salam(سلام)salam
silsilah(سلسة)silsilah

śa (ث Arab) menjadi s

aśiri(أثيرى)asiri
ḥadiś(حديث)hadis
śulaśa(ا لل ثاء)selasa
wariś(وارث)waris

ṣad (ص Arab) menjadi s

‘ar(عصر)asar
muibah(مصيبة)musibah
khuu(خصوص)khusus
aḥḥ(صح)sah

syin (ش Arab) menjadi sy

‘asyiq(عاشق)asyik
‘arsy(عرش)arasy
syarṭ(شرط)syarat

sc di depan a, o, u, dan konsonan menjadi sk

scandiumskandium
scotopiaskotopia
scutellaskutela
sclerosissklerosis

sc di depan e, i, dan y menjadi s

scenographysenografi
scintillationsintilasi
scyphistomasifistoma

sch di depan vokal menjadi sk

schemaskema
schizophreniaskizofrenia
scholasticskolastik

t di depan i menjadi s jika lafalnya s

actieaksi
ratiorasio
patientpasien

ṭa (ط Arab) menjadi t

khaṭṭ(خط)khat
mulaq(مطلق)mutlak
abib(طبيب)tabib

th menjadi t

theocracyteokrasi
orthographyortografi
thrombosistrombosis
methode (Belanda)metode

u tetap u

unitunit
nucleolusnukleolus
structurestruktur
instituteinstitut

u (Arab, bunyi pendek atau bunyi panjang) menjadi u

ruku(ركوع)rukuk
syubḥat(شبها ت)syubhat
sujud(سجود)sujud
ufuq(أفق)ufuk

ua tetap ua

aquariumakuarium
dualismedualisme
squadronskuadron

ue tetap ue

consequentkonsekuen
duetduet
suedesued

ui tetap ui

conduitekonduite
equinoxekuinoks
equivalentekuivalen

uo tetap uo

fluoresceinfluoresein
quorumkuorum
quotakuota

uu menjadi u

lectuurlektur
prematuurprematur
vacuumvakum

v tetap v

evacuationevakuasi
televisiontelevisi
vitaminvitamin

wau (و Arab) tetap w

jadwal(جدول)jadwal
taqwa(تقوى)takwa
wujud(وجود)wujud

wau (و Arab, baik satu maupun dua konsonan) yang didahului u dihilangkan

nahwu(نحو)nahu
nubuwwah(نبو ة)nubuat
quwwah(قو ة)kuat

aw (diftong Arab) menjadi au, termasuk yang diikuti konsonan

awrat(عورة)aurat
hawl(هول)haul
mawlid(مولد)maulid
walaw(ولو)walau

x pada awal kata tetap x

xanthatexantat
xenonxenon
xylophonexilofon

x pada posisi lain menjadi ks

executiveeksekutif
expressekspres
latexlateks
taxitaksi

xc di depan e dan i menjadi ks

exceptioneksepsi
excessekses
excisioneksisi
excitationeksitasi

xc di depan a, o, u, dan konsonan menjadi ksk

excavationekskavasi
excommunicationekskomunikasi
excursiveekskursif
exclusiveeksklusif

y tetap y jika lafalnya y

yakitoriyakitori
yangoninyangonin
yenyen
yuanyuan

y menjadi i jika lafalnya ai atau i

dynamodinamo
propylpropil
psychologypsikologi
yttriumitrium

ya (ي Arab) di awal suku kata menjadi y

‘inayah(عناية)inayah
yaqin(يقين)yakin
ya‘ni(يعني)yakni

ya (ي Arab) di depan i dihilangkan

khiyanah(خيانة)khianat
qiyas(قياس)kias
ziyarah(زيارة)ziarah

z tetap z

zenithzenit
zirconiumzirkonium
zodiaczodiak
zygotezigot

zai (ز Arab) tetap z

ijazah(إجازة)ijazah
khazanah(خزانة)khazanah
ziyarah(زيارة)ziarah
zaman(زمن)zaman

żal (ذ Arab) menjadi z

azan(أَذَان)azan
izn(إذن)izin
ustaz(أستا)ustaz
zat(ذات)zat

ẓa (ظ Arab) menjadi z

ḥafi(حافظ)hafiz
ta‘im(تعظيم)takzim
alim(ظالم)zalim

Konsonan ganda diserap menjadi konsonan tunggal, kecuali kalau dapat membingungkan.

Misalnya:

accuaki
allamahalamah
commissionkomisi
effectefek
ferrumferum
gabbrogabro
kaffahkafah
salfeggiosalfegio
tafakkurtafakur
tammattamat
'ummatumat

Perhatikan penyerapan berikut!

'AllahAllah
massmassa
massalmassal

Catatan:

Unsur serapan yang sudah lazim dieja sesuai dengan ejaan bahasa Indonesia tidak perlu lagi diubah.

Misalnya:

bengkelnalarRabu
dongkraknapasSelasa
faedahpahamSenin
kabarperlusirsak
khotbahpikirsoal
koperasipopulertelepon
lahir

Selain kaidah penulisan unsur serapan di atas, berikut ini disertakan daftar istilah asing yang mengandung akhiran serta penyesuaiannya secara utuh dalam bahasa Indonesia.

-aat (Belanda) menjadi –at

advocaatadvokat

-age menjadi -ase

percentagepersentase
etalageetalase

-ah (Arab) menjadi –ah atau –at

aqidah(عقيدة)akidah
'ijazah(إجازة)ijazah
‘umrah(عمرة)umrah
'akhirah(آخرة)akhirat
'ayah(أية)ayat
ma‘siyyah(الماسية)maksiat
'amanah(أمانة)amanah, amanat
hikmah(حكمة)hikmah, hikmat
‘ibadah(عبادة)ibadah, ibadat
sunnah(سن)sunah, sunat
surah(سورة)surah, surat

-al (Inggris), -eel dan -aal (Belanda) menjadi –al

structural, structureelstruktural
formal, formeelformal
normal, normaalnormal

-ant menjadi -an

accountantakuntan
consultantkonsultan
informantinforman

-archy (Inggris), -archie (Belanda) menjadi arki

anarchy, anarchieanarki
monarchy, monarchiemonarki
oligarchy, oligarchieoligarki

-ary (Inggris), -air (Belanda) menjadi -er

complementary, complementairkomplementer
primary, primairprimer
secondary, secundairsekunder

-(a)tion (Inggris), -(a)tie (Belanda) menjadi -asi, -si

action, actieaksi
publication, publicatiepublikasi

-eel (Belanda) menjadi -el

materieelmateriel
moreelmorel

-ein tetap -ein

caseinkasein
proteinprotein

-i, -iyyah (akhiran Arab) menjadi –i atau -iah

‘alami(عالمي)alami
'insani(إنساني)insani
‘aliyyah(عاليه)aliah
‘amaliyyah(عمالية)amaliah

-ic, -ics, dan -ique (Inggris), -iek dan -ica (Belanda) menjadi -ik, -ika

dialectics, dialekticadialektika
logic, logicalogika
physics, physicafisika
linguistics, linguistieklinguistik
phonetics, phonetiekfonetik
technique, techniekteknik

-ic (Inggris), -isch (adjektiva Belanda) menjadi -ik

electronic, elektronischelektronik
mechanic, mechanischmekanik
ballistic, ballistischbalistik

-ical (Inggris), -isch (Belanda) menjadi -is

economical, economischekonomis
practical, practischpraktis
logical, logischlogis

-ile (Inggris), -iel (Belanda) menjadi -il

mobile, mobielmobil
percentile, percentielpersentil
projectile, projectielproyektil

-ism (Inggris), -isme (Belanda) menjadi -isme

capitalism, capitalismekapitalisme
communism, communismekomunisme
modernism, modernismemodernisme

-ist menjadi -is

egoistegois
hedonisthedonis
publicistpublisis

-ive (Inggris), -ief (Belanda) menjadi -if

communicative, communicatiefkomunikatif
demonstrative, demonstratiefdemonstratif
descriptive, descriptiefdeskriptif

-logue (Inggris), -loog (Belanda) menjadi -log

analogue, analooganalog
epilogue, epiloogepilog
prologue, proloogprolog

-logy (Inggris), -logie (Belanda) menjadi -logi

technology, technologieteknologi
physiology, physiologiefisiologi
analogy, analogieanalogi

-oid (Inggris), -oide (Belanda) menjadi -oid

anthropoid, anthropoideantropoid
hominoid, hominoidehominoid

-oir(e) menjadi -oar

trotoirtrotoar
repertoirerepertoar

-or (Inggris), -eur (Belanda) menjadi -ur, -ir

director, directeurdirektur
inspector, inspecteurinspektur
amateuramatir
formateurformatur

-or tetap -or

dictatordiktator
correctorkorektor
distributordistributor

-ty (Inggris), -teit (Belanda) menjadi -tas

university, universiteituniversitas
quality, kwaliteitkualitas
quantity, kwantiteitkuantitas

-ure (Inggris), -uur (Belanda) menjadi -ur

culture, cultuurkultur
premature, prematuurprematur
structure, struktuurstruktur

-wi, -wiyyah (Arab) menjadi -wi, -wiah

dunyawi(دنياوى)duniawi
kimiyawi(کيمياوى)kimiawi
lugawiyyah(لغوية)lugawiah